Dua korban selamat dalam tragedi lift anjlok, Herizal dan Sutaji, menceritakan detik-detik menegangkan saat mereka lift yang mereka naiki jatuh dari lantai 4.
Polisi melakukan olah TKP lift ambruk yang sebabkan 7 pekerja tewas di Sekolah Az-Zahra. Temuan sementara, lift terjun dari lantai 5 karena tali katrol putus.
Insiyur dan ahli kapal selam, José Luis Martín menjelaskan kengerian 48-71 detik yang dialami penumpang Titan saat jatuh bebas vertikal sebelum meledak.
Empat korban tewas dalam tragedi lift barang terjun bebas dari lantai 5 di Sekolah Az-Zahra dimakamkan. Empat korban diantaranya merupakan warga Bandar Lampung.
Polisi mengungkap kronologi lift barang anjlok yang menewaskan 7 pekerja bangunan di Sekolah Az-Zahra. Saat ditemukan, para korban dalam kondisi bertumpuk.
4 dari 7 korban tewas kecelakaan lift di sekolah Az-Zahra Bandar Lampung dimakamkan di TPU Tanjung Jati, Bandar Lampung. Keluarga tak kuasa menahan tangis.