sekolah negeri favorit milik Pemprov Bali ini bakal diubah pola layanannya, agar sama seperti SMAN/SMKN Umum lainnya, yaitu tidak khusus mengelola siswa miskin
Pemerintah mewajibkan sekolah melaksanakan PTM 100 persen. Di sisi lain, ancaman kasus hepatitis akut misterius masih membayangi kekhawatiran masyarakat.
Tren No Backpack Day di sosial media belum lama ini turut diramaikan oleh sejumlah sekolah di Indonesia. Tapi, tahukah kamu sejarah tercetusnya ide tersebut?
Guru di SMPN 21 Surabaya bangga dengan keberhasilan Eri Cahyadi jadi wali kota. Prestasi ini harus dijadikan motivasi di Hari Pendidikan Nasional 2022.
Hardiknas 2022, guru SMAN 21 Surabaya Endah Rahaju yang mengenang mantan muridnya Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi. Selama sekolah, Eri dikenang murid santun.