Partai tanpa kursi di DPRD Sulsel dukung pasangan Danny-Azhar di Pilgub 2024. Koalisi Rakyat Sulsel terbentuk pasca putusan MK untuk selamatkan demokrasi.
Tiga partai non kursi di Sulsel, Partai Buruh, Ummat, dan PBB, tidak bisa jadi pengusung resmi Danny-Azhar di Pilgub 2024 karena masalah berkas di Silon KPU.