Tubagus Joddy, sopir rombongan keluarga Vanessa Angel, menjalani sidang hari ini. Kronologi main HP hingga mengantuk saat mengemudi terungkap di persidangan.
Sopir Vanessa Angel, Tubagus Joddy, menjalani sidang perdana. Dalam sidang dakwaan itu diketahui mereka sempat berhenti tiga kali sebelum terjadi kecelakaan.
Sopir mobil Pajero bernama Muhammad Fajri (37), tersangka yang menabrak empat tukang becak hingga menewaskan satu orang di Palembang, Sumatera Selatan, bebas.
Sopir artis Vanessa Angel, Tubagus Joddy menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri (PN) Jombang. Joddy menjalani sidang tanpa didampingi pengacara.