Perwira tentara Amerika Serikat (US Army) Major William Walker ditemukan meninggal di sekitar hutan Desa Karanganyar, Kecamatan Klari, Kabupaten Karawang.
Proyek drainase di Jalan TB Simatupang dinilai tak kunjung selesai. Warga keluhkan lampu penerangan yang dicabut karena proyek itu membuat area sekitar gelap.
Wanita bernama Badriya diduga masih belajar mengemudi hingga menyebabkan Innova terjun ke jurang di Mojokerto. Belajar mobil memang tak bisa di semua jalan.
PAD Karangasem terus meningkat dalam tiga tahun terakhir. Bupati Karangasem I Gede Dana menargetkan PAD di sana bisa menembus Rp 400 miliar pada APBD 2024.