Pasca menahan 3 tersangka konvoi Khilafatul Muslimin di Brebes, polisi terus melakukan pemeriksaan terhadap ketiganya. Berikut hasil pemeriksaan polisi.
Tiga pimpinan Khilafatul Muslimin di Brebes ditetapkan sebagai tersangka konvoi dan ditahan. Berikut perjalanan kasus Khilafatul Muslimin di Jateng itu.
"Misinya membuat negara khilafah, sehingga umat muslim di dunia bisa bersatu di bawah pimpinan seorang khalifah," kata Kapolres Brebes, Senin (6/6/2022).