Sebanyak 20 warga Desa Sukorejo, Kecamatan Saradan, Kabupaten Madiun, terjangkit chikungunya. Mereka secara mendadak mengalami ngilu dan hampir lumpuh.
Seiring COVID-19 masih merebak, Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) masih menyoroti risiko DBD. Sama-sama bikin demam, bagaimana membedakan kedua penyakit ini?
Wabah Chikungunya di Tulungagung semakin meluas. Untuk memutus mata rantai penyebaran, Dinas Kesehatan (Dinkes) Tulungagung menggelar pengasapan massal.