Perumda Bhukti Praja Sewakadharma mencatat retribusi parkir di Denpasar 2022 mencapai Rp 16,54 miliar. Pencapaian itu disebabkan pulihnya mobilitas masyarakat.
Aksi seorang juru parkir, Eman (43) mengatur lalu lintas sambil mengenakan helm gas 3 kg menghibur pengendara yang penat terjebak kemacetan di Ciater Subang.
Car free night di kawasan Malioboro ditiadakan khusus hari ini atau saat malam pergantian tahun. Untuk mencegah kemacetan, begini rekayasa lalu lintasnya.
Nataru merupakan momen untuk berwisata dan Kota Batu adalah salah satu daerah yang paling banyak dituju di Jatim. Berikut tarif parkir resmi di Kota Batu.
Dishub Kota Jogja memperkirakan lebih dari 1 juta kendaraan akan masuk Jogja pada libur Nataru tahun ini. Puncak arus Nataru diperkirakan mulai 28 Desember.