Dari total 9.230 jemaah haji dari 26 kloter di Embarkasi Solo itu, tercatat 100 orang yang meninggal dunia. Mayoritas sakit stroke hingga serangan jantung.
Menag Yaqut Cholil Qoumas meminta jemaah agar tidak menyimpan air zamzam dalam koper. Sebab, jemaah akan mendapatkan 10 liter air setibanya di debarkasi.
Petugas haji asal Aceh Saifullah menceritakan pengalamannya selama bertugas di Arab Saudi. Saifullah pernah menceboki lansia dan mengangkat jenazah jemaah.
Seluruh jemaah haji kini telah kembali ke Makkah dan selanjutnya dipulangkan ke Tanah Air. Jemaah diimbau tidak membawa air zam-zam dalam koper bagasi pesawat.