detikFinance
Ikuti Kemenhub, Penumpang Boleh Tak Pakai Masker di Bandara Soetta Cs
Kementerian Perhubungan baru saja mengeluarkan ketentuan syarat perjalanan terbaru. Dalam aturan baru ini, penggunaan masker tidak lagi diwajibkan.
Senin, 12 Jun 2023 15:49 WIB