Warga Jati Mulyo, Kecamatan Balik Bukit, Kabupaten Lampung Barat dibikin heboh oleh munculnya beruang. Beruang tersebut mencari makanan di tumpukan sampah.
Pria di Pangkalpinang, Bangka Belitung, ditangkap polisi karena mencuri velg dan ban mobil di rumah kosong. Saat ini, pelaku masih dalam pemeriksaan petugas.
Terdapat 134 titik pantau hilal yang diumumkan Kemenag RI secara resmi. Titik tersebut termasuk rangkaian Sidang Isbat 10 Maret 2024. Berikut daftar lokasinya.