detikJatim
Kekasih yang Bawa Kabur Gadis Kediri ke Kota Malang Resmi Jadi Tersangka
            Remaja pria yang bawa kabur gadis asal Kediri hingga keduanya ditemukan di Malang ditetapkan tersangka. Dia akan dijerat pidana dengan ancaman 15 tahun penjara.         
         
            Jumat, 26 Mei  2023 20:57 WIB         
      
 
 
 
 






































