Keluarga Bertha (56), wanita tewas di gudang apotek Kimia Farma Samarinda menggelar aksi damai 1.000 lilin untuk memperingati 2 bulan kematian misterius Bertha.
Senin (9/1/2023), suasana Desa Ciliang, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran, mendadak geger, jenazah bayi 8 bulan ditemukan terkubur di pertambakan udang.