Tiga jari tangan anggota Polsek Masamba, Sulawesi Selatan, putus ditebas parang oleh pemuda yang tak terima usai dianiaya karena diduga terlibat kasus narkoba.
Enam orang terdakwa perusakan atau pemindahan isi DVR CCTV terkait pembunuhan berencana Yosua telah divonis. Dari enam orang, cuma dua orang yang banding.
Komnas HAM menemukan dugaan kekerasan yang dilakukan polisi kepada para pelaku klithih Gedongkuning Jogja, yang menewaskan Daffa Adzin (18) pada 3 April 2022.
Oknum polisi di Bone ditangkap Propam usai diduga mencabuli dua orang wanita. Dugaan pencabulan itu terjadi saat korban sedang tertidur di Puskesmas Kahu.
Kapolda Jawa Tengah (Jateng) Irjen Ahmad Lutfi memberikan ancaman keras kepada anak buahnya yang nekat menjadi calo penerimaan anggota Polri. Simak di sini.