Kasat Reskrim Polres Teluk Bintuni, Iptu Tomi Marbun, hilang setelah terjatuh ke sungai saat mengejar KKB. Pencarian sudah 5 hari namun belum ada hasil.
Kawasan Bandung Utara mengalami lahan kritis akibat pembangunan perumahan dan hotel. Aktivis mendesak pemerintah untuk lebih peka dan melakukan penanaman pohon.
Kecelakaan beruntun di Jalan Denpasar-Gilimanuk melibatkan tiga kendaraan. Pengemudi pikap boks mengalami luka, sementara dua pengemudi lainnya selamat.