detikHealth
Hasil Investigasi Kasus PPDS Undip Bakal Diungkap Pekan Ini
Kemenkes menyebut akan mengungkap penuh hasil investigasi kasus dugaan perundungan di PPDS Undip. Semua bukti investigasi juga telah diserahkan kepada polisi.
Rabu, 04 Sep 2024 20:43 WIB







































