TPS Jalan Gunung Agung, Denpasar Barat, dijaga ketat ioleh Satpol PP. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi masih ada masyarakat yang membuang sampah di sana.
Jumlah anak terserang diare di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat terus bertambah. Jumlah kasus mencapai 150 dan korban meninggal dunia jadi 4 orang.
Sebanyak 113 personel Polres Tuban diterjunkan untuk mengamankan pemberangkatan calon jemaah haji (CHJ). Ada 1.163 CJH dari Tuban yang berangkat pada tahun ini.