Pelaku penikaman kurir paket di Banyuasin, Sumsel Heru (37), ditangkap polisi. Ia menikam korban karena sakit hati dengan ucapan korban saat menagih uang.
Satu unit motor jenis vespa matik ludes terbakar usai mogok di Jalan Soekarno Hatta, Kota Magelang, Senin lalu. Begini cerita lengkap si pemilik motor itu.
Erma Oktavia, buruh di pabrik garmen PT SAI Grobogan terancam tak bisa kembali bekerja. Masa kontrak kerjanya sudah habis tapi belum dapat surat kontrak baru.
Pipa sumur minyak tua milik PT BSP di Siak, Riau meledak dan menewaskan satu pekerja. Kecelakaan kerja itu diduga ditutupi perusahaan dari pihak kepolisian.
Sebuah video rekaman kesaksian upaya penculikan terhadap siswa sekolah dasar di Pati, Jawa Tengah, viral. Polisi mengecek kabar upaya percobaan penculikan ini.