JF (23), mahasiswa asal Atambua, Nusa Tenggara Timur (NTT), dibunuh oleh tiga orang di Dusun Perawira, Desa Sokong, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara.
Pj Gubernur NTB Hassanudin akan membentuk Satgas Perlindungan Kekerasan Anak di ponpes. Wacana ini muncul imbas tewasnya santriwati di Ponpes) Al-Aziziyah.
Program makan siang gratis yang dicanangkan presiden terpilih Prabowo dan Gibran masih menjadi sorotan. Program ini dinilai perlu menjadi gerakan sosial.
Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menjawab soal peluang eks Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan diusung oleh partainya untuk maju dalam Pilgub nanti.