Mendikbudristek Nadiem Makarim janji setop UKT yang tak masuk akal. Dirjen Diktiristek Abdul Haris sebut hanya 3,7% mahasiswa yang masuk kelompok UKT tinggi.
Nadiem mengatakan bakal menghentikan lonjakan UKT yang tidak masuk akal. Kemendikbudristek bakal mengevaluasi setiap perguruan tinggi terkait kenaikan UKT.