Lima warga Probolinggo jadi korban penipuan tiba-tiba punya utang Rp 25 juta padahal tak pernah pinjam uang di bank. Laporan mereka ke polisi ternyata mangkrak.
Korban kasus pemalsuan dokumen kartu tani di Probolinggo yang membuat warga tiba-tiba punya utang Rp 25 bukan 5 orang, tapi ada 68 orang yang jadi korban.
Volume kendaraan yang keluar dari Kota Batu mulai meningkat sejak siang tadi, Senin (1/1/2024). Antrean kendaraan terjadi di jalur Kota Batu-Malang via Payung.