Sebanyak 40 guru menyegel gerbang dan ruang Kepala SMKN 5 Kota Kupang, NTT, buntut sejumlah GTT dan pegawai PTT di sekolah itu belum digaji selama tiga bulan.
Kondisi meja dan kursi siswa SD Negeri Bandung 1 Kota Tegal dikeluhkan karena rusak parah. Terdapat banyak lubang pada meja dan kursi sehingga sulitkan siswa.
Video sejumlah guru SMK Negeri 5 Kupang, NTT, mengamuk saat rapat pleno viral di medsos. Para guru itu kini dipanggil Disdikbud NTT untuk dimintai keterangan.