detikJatim
Ipong-Luhur Daftar ke KPU Ponorogo Diiringi Puluhan Reog
Ipong Muchlissoni kembali maju menjadi Bacabup Ponorogo. Dia didampingi pasangannya, Bacawabup Segoro Luhur Kusumo Daru daftar ke KPU Ponorogo.
Rabu, 28 Agu 2024 12:21 WIB