detikKalimantan
Tiket Pesawat Mahal, Terminal Samarinda Seberang Kebanjiran Penumpang
Terminal Tipe A Samarinda Seberang alami lonjakan penumpang menjelang Idulfitri. Pemudik pilih bus ke Banjarmasin akibat tiket pesawat yang mahal.
Kamis, 27 Mar 2025 09:00 WIB