Berita kriminal terbaru di NTT dan NTB: Istri Brigadir Esco jadi tersangka pembunuhan, kades bakar kantor Inspektorat, dan kasus mahasiswi Unram terungkap.
Jasad perempuan ditemukan terkubur di kebun tebu Malang. Suami sirinya diduga pelaku pembunuhan. Polisi menangkap pelaku dalam waktu kurang dari 24 jam.
Karyawati koperasi HJ ditemukan tewas di Pasangkayu. Terduga pelaku, suami nasabah, ditangkap setelah marah ditagih angsuran. Penyidikan masih berlangsung.
Pengadilan Tinggi Agama Palangka Raya mencatat 2.770 laporan cerai gugat dari istri. Perselisihan jadi penyebab utama. Perceraian terbanyak tercatat di Sampit.
Fitri Tropica menyebut suaminya, Irvan Hanafi, lebih jago masak dibanding dirinya. Irvan bahkan pernah memasak opor ayam untuk teman-teman kosnya saat kuliah