Seorang nelayan bernama Edi Susanto hilang di Pesisir Selatan, Sumbar. Puing kapalnya ditemukan, namun pencarian masih berlangsung di perairan setempat.
Penemuan tengkorak manusia di Lombok Timur mengejutkan warga. Selain itu, kecelakaan mobil dokter dan penggerebekan narkoba juga jadi sorotan di NTB dan NTT.
Rendang identik dengan olahan daging sapi, tapi faktanya rendang Minang bisa dibuat dari bahan-bahan lain. Mulai dari belut, daun, sampai bola-bola daging.