983 warga binaan Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda menerima remisi khusus Hari Raya Idul Fitri 1444 H. Ada 40 narapidana antaranya langsung dinyatakan bebas.
354 warga binaan Lapas Kelas IIA Watampone mendapat remisi Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah. Napi kasus narkotika terbanyak menerima remisi yakni 219 orang.
27 narapidana kasus korupsi di Jambi mendapatkan remisi Idul Fitri. Tiga di antara para napi itu adalah Wiwid Iswara, Zainul Arfan dan Arrakhmat Eka Putra.