detikJatim
Rumah Warga Ponorogo Rusak gegara Kejatuhan Petasan Jumbo
Rumah warga Ponorogo rusak karena kejatuhan petasan jumbo. Beberapa bagian rumah mengalami kerusakan seperti genteng, lemari, hingga tembok retak
Senin, 17 Jun 2024 12:45 WIB