KBMB melaporkan 18 WNI meninggal di Depot Tahanan Imigrasi Malaysia. Laporan itu berjudul 'Seperti di Neraka: Kondisi Pusat Tahanan Imigrasi di Sabah, Malaysia'
Sebanyak 800 hewan ternak sapi dan kambing terpapar penyakit mulut dan kuku (PMK) di Kota Tangerang, Banten. Tiga hewan ternak yang terpapar PKM itu mati.
Laporan mengungkap 18 WNI tewas dalam tahanan imigrasi Malaysia sampai Maret 2022 - salah satunya diduga dianiaya. Konsulat RI akan memeriksa kembali kasus ini.
3.300 Sapi di Banyuwangi disuntik vaksin Penyakit Kuku dan Mulut (PMK). Jumlah tersebut sesuai dengan dosis vaksin PMK yang diterima Banyuwangi tahap pertama.
Pengiriman sapi dari Bali ke Jawa via Pelabuhan Gilimanuk, Jembrana, menurun. Kini pengiriman sapi Bali ke Pulau Jawa hanya sekitar 3-5 truk setiap harinya.