SMAN 1 Banguntapan, Bantul, masih menunggu rekomendasi dari Disdikpora DIY soal aturan baru berpakaian seragam siswas selama KBM. Begini kata pihak sekolah.
Kasus dugaan pemaksaan hijab kepada salah seorang siswi berbuntut penonaktifan Kepala SMAN 1 Banguntapan dan 3 guru lainnya. Begini kondisi sekolah saat ini.
KPAI meninjau SMAN 1 Banguntapan Bantul yang ramai dibicarakan karena dugaan pemaksaan jilbab pada seorang siswi. Ada sejumlah temuan yang diungkap. Apa saja?