Satu pelaku yang diduga terlibat pembunuhan Supyani alias Aray (24) akhirnya menyerahkan diri. Pelaku diantar keluarganya ke ruang Satreskrim Polres Sukabumi.
Marbut masjid di Kota Sukabumi, Jawa Barat mengeluhkan insentif yang belum cair. Pencairannya itu disebut tertahan selama 7 bulan atau sejak Januari 2022.
Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau J dan Bharada E berbekal senjata laras pendek. Brigadir J tersungkur dan tewas dalam insiden baku tembak itu.
Analisis Drone Emprit menunjukkan Gubernur DKI Anies Baswedan menjadi tokoh politik terpopuler di medsos dan media massa. Anies disusul Erick dan Ganjar.
Asal pistol yang digunakan Bharada E untuk menembak Brigadir Yoshua dipertanyakan. Polisi berpangkat tamtama hanya dibekali senjata laras panjang saat berdinas.