Gempa M 7,7 mengguncang Myanmar menyebabkan ribuan warga tewas dan terluka. Pemerintah Indonesia mengirimkan tim kemanusiaan hingga bantuan untuk korban gempa.
Gempa bumi M 7,7 mengguncang Myanmar, menyebabkan 3.354 korban jiwa dan 4.508 luka-luka. Lebih dari 3 juta warga terdampak, situasi semakin memprihatinkan.
Bupati Karawang salurkan ratusan dus logistik untuk korban gempa di Myanmar. Bantuan mencakup makanan, obat-obatan, dan alat tidur menjelang Idulfitri.
Gempa terbesar melanda Myanmar, menewaskan lebih dari 2.000 orang dan melukai ribuan lainnya. Bantuan terhambat oleh pemadaman listrik dan kerusakan komunikasi.