detikJateng
1 Korban Pesawat Latih Jatuh Dimakamkan di Semarang Sore Ini
Jenazah salah satu korban tewas dalam kecelakaan pesawat latih di kawasan BSD, Tangsel, Pulu Darmawan (39) telah tiba di Semarang dan akan dimakamkan sore ini.
Senin, 20 Mei 2024 16:22 WIB