Pelanggaran administrasi Pemilu dapat terjadi dalam agenda pemilihan umum yang dilaksanakan di Indonesia. Hal ini membuat jalannya Pemilu menjadi tidak sah.
Pantarlih Pemilu 2024 adalah orang yang bertugas untuk melakukan pemutakhiran data pemilih menjelang Pemilu 2024. Berikut ini gaji, tugas, dan masa Kerjanya.
Gaji Pantarlih Pemilu 2024 mengalami kenaikan dari periode pemilu 2019. Lantas berapa besaran gaji Pantarlih dan petugas badan ad hoc lainnya pada Pemilu 2024?
Pantarlih Pemilu 2024 adalah petugas pemutakhiran data pemilih. Anggota Pantarlih akan membantu PPS dalam melakukan pemutakhiran data yang tercantum dalam DPT.
Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 sudah dimulai sejak tanggal 26 Januari dan masih akan dibuka hingga 31 Januari 2023 mendatang. Berikut ini cara daftarnya.