detikJateng
Bawaslu soal Mobil Branding Cabup di Rumdin Wabup Kendal: Tidak Pelanggaran
Bawaslu menyatakan tidak ada pelanggaran dalam hal mobil branding calon Bupati Kendal, Windu Suko Basuki, diparkir di halaman rumah dinas Wabup Kendal, kemarin.
Jumat, 27 Sep 2024 18:03 WIB