Museum H Widayat gelar pameran memorabilia sang maetro lukisan mulai hari ini (27/9) selama sebulan. Ada sejumlah benda kenangan sang maestro yang dipamerkan.
Sebuah masjid berusia 1.350 tahun di wilayah Baha baru saja selesai dipugar. Sejarah mencatat, pendiri masjid itu adalah salah satu sahabat Nabi Muhammad SAW.