Polemik muncul soal proses pemakaman Nofriansyah Yoshua Hutabarat alias Brigadir J secara kedinasan usai autopsi ulang di Jambi. Bagaimana respons Polri?
Pemakaman kembali jenazah Brigadir Nopriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J usai diautopsi menjadi polemik. Berikut ini paparan argumen dari sejumlah pihak.
Brigadir J dimakamkan ulang secara kedinasan usai diautopsi ulang. IPW menilai itu sebagai bukti Brigadir J adalah korban dalam kasus ini, bukan pelaku.