SLB Lentera Hati di Banyuwangi mendapat program Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM).Ini bantuan berupa pagar sekolah, pavingisasi dan bangunan dapur.
Disdik Kabupaten Gorontalo mengalihfungsikan SDN 9 Biluhu menjadi Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) lantaran jumlah siswa di sekolah tak sesuai ketentuan berlaku.
Video prosesi akad dan resepsi pernikahan poligami di Tasikmalaya membuat heboh. Ternyata video itu adalah rekaman kegiatan praktikum pernikahan di sekolah.