Warung kelontong milik Badan Pengelola Taman Soekasada Ujung di Desa Tumbu, Karangasem, Bali, ludes terbakar. Kebakaran diduga akibat korsleting listrik.
Retakan tanah di Teras Kamojang, Kabupaten Bandung, memicu evakuasi warga. Petugas pasang garis polisi dan imbau masyarakat waspada terhadap potensi longsor.
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyebut pembangunan Underpass Taman Pelangi mulai dikerjakan awal tahun 2025. Target pengerjaan ditarget tuntas sekitar 13 bulan
Setidaknya ada 25.000 jiwa terpaksa mengungsi akibat kebakaran hutan di Taman Nasional Jasper di Kanada. Kota Jasper dan Taman Nasional Jasper ditutup.
Dari total 29 persil, yang 22 di antaranya berupa rumah, baru 10 persil yang dibebaskan Pemkot Surabaya untuk lahan Underpass Taman Pelangi. Simak kendalanya.
Underpass Taman Pelangi Surabaya diharap mulai dibangun tahun depan. Pemkot Surabaya berniat menyiapkan seluruh kebutuhan termasuk pembebasan lahan, tahun ini.