Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BSDA) Sumatera Selatan melepasliarkan 78 ekor burung penyebar biji di kawasan Suaka Margasatwa (SM) Gunung Raya, OKU Selatan.
Dua ekor Elang Ular Bido ras Jawa berjenis kelamin betina kembali menghirup udara bebas. Elang tersebut dilepasliarkan Pusat Konservasi Elang Kamojang (PKEK).