Dua pelaku pembacokan remaja di SPBU Kretek, Bantul, ditangkap. Motifnya saling tantang di jalan. Pelaku mengaku membawa celurit pinjaman untuk menjaga diri.
Langkah antisipatif dilakukan polisi usai bentrok antarkelompok perguruan silat di Jatim. Para pentolan perguruan silat diminta membuat kesepakatan. Ini isinya.
Masyarakat Indonesia kini menyuarakan perjuangan melalui media sosial dengan simbol Brave Pink dan Hero Green. Tren ini mencerminkan solidaritas dan keberanian.
Dari total kekayaan Rp 1 triliun yang dilaporkan Raffi Ahmad, Utusan Khusus Presiden Pembinaan Generasi Muda dan Pekerja Seni ini memiliki 23 kendaraan mewah.
Bupati Lombok Timur, Haerul Warisin, viral usai mengusir boatman dari Lombok Tengah di Teluk Ekas. Tindakannya menuai kritik dari DPR RI dan pelaku pariwisata.