Warga Kalisudo, Desa Sumberkembar, Binangun, Blitar memperbaiki jalan rusak secara swadaya. Pasalnya, tidak ada bantuan Pemkab Blitar sejak 10 tahun yang lalu.
Sejumlah warga Jalan Antang Raya, Kota Makassar demo menuntut perbaikan jalan yang rusak parah di wilayahnya. Pemprov Sulsel diminta segera merealisasikan.
Setelah bertahun-tahun tidak diperbaiki, warga akhirnya melakukan penambalan secara swadaya pada jalan berlubang di Desa Gumbrih, Kecamatan Pekutatan, Jembrana.