Seorang wanita penyandang disabilitas di Riau diculik dan diperkosa oleh pria yang dikenalnya di Facebook. Pelaku ditangkap, namun penahanannya ditangguhkan.
Singapura menolak keterangan saksi ahli yang diajukan buron kasus e-KTP, Paulus Tannos. Meski begitu, Tannos masih tetap menolak untuk dipulangkan ke Indonesia.
Oknum guru ngaji di Cianjur ditetapkan tersangka pencabulan terhadap sembilan gadis. Terancam 15 tahun penjara, pelaku sempat mangkir dari pemanggilan.
Polresta Mataram mengabulkan penangguhan penahanan enam tersangka korupsi pengadaan masker COVID-19 karena alasan kesehatan. Wajib lapor dua kali seminggu.
Mantan Wabup Sumbawa, Dewi Noviany, ajukan penangguhan penahanan karena sakit dalam kasus korupsi pengadaan masker COVID-19. Kerugian negara Rp 1,58 miliar.