Jakarta - Kemendikdasmen melakukan pemantauan langsung pelaksanaan SPMB di Kota Serang, Banten. Tak ada dan tak bisa 'titip-titip'. Semuanya transparan dan akuntabel.
(/)
Foto Edu
Potret SPMB 2025 di Serang Banten: Tak Bisa 'Titip-titip', Semua Transparan
Kamis, 26 Jun 2025 17:00 WIB
BAGIKAN
Pelaksanaan SPMB di Kota Serang mengedepankan jalur domisili dan prestasi sebagai dua pilar utama dalam menjaring murid baru. Melalui kebijakan ini, sistem seleksi kini tidak hanya memperhatikan jarak tempat tinggal, tetapi juga kualitas akademik siswa berdasarkan nilai rapor, sehingga menghasilkan proses yang lebih objektif, tertib, dan bermutu. Foto: Dokumentasi Kemendikdasmen
BAGIKAN