Haifa - Para arkeolog Israel-Jerman menggali situs Nahal Omer di padang pasir Israel. Mereka menemukan kain-kain di sampah perkebunan periode Islam awal, abad 8-9 M.
(/)
Foto Edu
Potret Kain Kuno 1.300 Tahun dari Masa Awal Islam & Jalur Sutera di Israel
Rabu, 25 Jan 2023 21:00 WIB
BAGIKAN
"Sejauh ini, ini adalah penemuan tekstil terbesar dari periode itu," kata Prof Guy Bar-Oz dari Universitas Haifa, pemimpin penggalian seperti dilansir dari Haaretz pada 20 Januari 2023 lalu, ditulis detikEdu, Rabu (25/1/2023).
Selain Prof Bar-Oz, penggalian ini adalah bagian dari proyek bersama Prof Berit Hildebrandt dari Universitas Göttingen di Jerman dan Dr Orit Shamir dari Otoritas Kepurbakalaan Israel. Mereka bekerja sama dengan Dr Roi Galili dari Universitas Ben-Gurion dan Nofar Shamir dari Universitas Haifa, dengan dana yang disediakan oleh negara bagian Lower Saxony Jerman. (Foto: Prof Guy Bar-O, Universitas Haifa dan tim via Haaretz)
BAGIKAN