
Gempa M 4,6 Guncang Bolaang Mongondow Utara Sulut
Gempa dengan kekuatan magnitudo (M) 4,6 terjadi di Bolaang Mongondow Utara (Bolmut), Sulawesi Utara (Sulut). Pusat gempa berada di kedalaman 10 Km.
Gempa dengan kekuatan magnitudo (M) 4,6 terjadi di Bolaang Mongondow Utara (Bolmut), Sulawesi Utara (Sulut). Pusat gempa berada di kedalaman 10 Km.
Gempa dengan kekuatan M 4,7 terjadi di Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara (Sulut). Titik gempa berada di kedalaman 10 Km.
Pemuda mabuk berinisial IM mengamuk dengan parang di Bolaang Mongondow Timur. Polisi amankan pelaku dan tidak ada korban jiwa dalam insiden ini.
Deputi Operasi dan Latihan Laksamana Muda TNI Andi Abdul Aziz secara resmi menyambut kedatangan Kapal Philippine Coast Guard (PCG) BRP Gabriela Silang.
Gempa berkekuatan magnitudi (M) 4,5 terjadi di Melonguane Sulawesi Utra (Sulut). Kedalaman gempa 10 Km.
Pemuda berinisial FM (23) di Kepulauan Sangihe, Sulut, tega membunuh wanita inisial SS (29) dan anaknya inisial A (4). Pelaku membunuh korban karena cemburu.
Pria berinisial FA membacok selingkuhan pacarnya, ARK, hingga tangan korban putus di Minahasa Selatan. Motifnya diduga cemburu.
Warga menemukan buaya 2 meter di Sungai Inuai, Bolmong. Buaya diikat dan diangkut menggunakan bentor untuk dipelihara.
Seorang dosen di Makassar menikam suaminya hingga tewas setelah cekcok akibat perselingkuhan. Pelaku kini ditangkap untuk proses hukum lebih lanjut.
Pria berinisial RM membacok selingkuhan istrinya, NM, hingga tewas di Manado karena cemburu. Pelaku menyerahkan diri setelah kejadian.