
Nih Penampakan Alphard-Rubicon Kado Ultah Sekdes di Pati
3 unit mobil mewah hadiah ulang tahun seorang sekretaris Desa Gajihan Kecamatan Gunungwungkal, Pati, viral di medsos. Ini dia penampakan ketiga mobilnya.
3 unit mobil mewah hadiah ulang tahun seorang sekretaris Desa Gajihan Kecamatan Gunungwungkal, Pati, viral di medsos. Ini dia penampakan ketiga mobilnya.
Bupati Pati Haryanto membenarkan video viral Sekdes di wilayahnya memberikan kado Rubicon-Alphard saat ulang tahun anak.