
Tim Hukum Ganjar-AMIN Ajukan Koreksi ke Bawaslu Terkait Kasus Sekda Takalar
Tim hukum Ganjar-Mahfud dan AMIN kompak datang bersamaan ke Bawaslu Sulsel mengajukan koreksi atas putusan Bawaslu Takalar terkait kasus Sekda Takalar.
Tim hukum Ganjar-Mahfud dan AMIN kompak datang bersamaan ke Bawaslu Sulsel mengajukan koreksi atas putusan Bawaslu Takalar terkait kasus Sekda Takalar.
Bawaslu menetapkan Sekda Takalar, Sulsel, Muhammad Hasbi hanya melanggar netralitas ASN usai diduga mengkampanyekan anak Presiden Jokowi.
Bawaslu Kabupaten Takalar memutuskan kasus Sekda Takalar Muhammad Hasbi diduga mengkampanyekan anak Presiden Jokowi tidak memenuhi unsur pidana Pemilu.
Bawaslu Takalar menyatakan Sekda Takalar Muhammad Hasbi melanggar netralitas ASN usai diduga mengkampanyekan anak Presiden Joko Widodo (Jokowi).