
Para Pelaku Pengeroyokan Samson hingga Tewas Belum Ditahan
Kasus pengeroyokan Suherlan alias Samson masih berlanjut. Tersangka yang ditetapkan mendapat penangguhan penahanan, sementara jumlah tersangka diduga bertambah.
Kasus pengeroyokan Suherlan alias Samson masih berlanjut. Tersangka yang ditetapkan mendapat penangguhan penahanan, sementara jumlah tersangka diduga bertambah.
Jasad Suherlan alias Samson disalatkan di Masjid Nurul Hidayah, Sukabumi. Ibu Samson mengenang percakapan terakhir sebelum kepergiannya.
Suherlan alias Samson, preman yang meresahkan warga Sukabumi, tewas di tangan massa setelah serangkaian tindakan kekerasan. Warga menolak kepulangannya.
Warga Kampung Cihurang resah akibat teror Suherlan alias Samson. Aksinya yang meresahkan termasuk perilaku tidak senonoh dan serangan fisik. Polisi berjaga.
Warga di Kampung Cihurang, Desa Cidadap, Kecamatan Simpenan waswas, mereka mendengar rencana kepulangan Suherlan alias Samson ke kampung mereka.
Preman Samson yang kembali berulah dengan memukul tukang ojek memicu amarah massa.
Preman Samson ditolak pulang ke kampung halamannya di Sukabumi, Jawa Barat. Preman Samson itu dianggap meresahkan karena kerap berulah.
Warga mengungkap ulah onar Suherlan, alias Elan alias Samson (32) kepada warga Simpenan, Sukabumi. Mulai dari mengancam ustaz dengan golok hingga memalak warga.
Suherlan alias Samson disebut kembali membuat ulah pada Minggu kemarin. Preman kampung itu bahkan melarikan diri dengan cara terjun ke Sungai Cimandiri.
Polisi menghentikan penyelidikan terkait dugaan penganiayaan terhadap Erlan alias Samson. Kasus itu selesai lewat restorative justice.