
Pengajuan Poligami Meningkat 100 Persen, PA Banyuwangi: Tak Semua Dikabulkan
Pengadilan Agama (PA) Banyuwangi mencatat ada 10 pengajuan izin poligami selama tahun 2022. Meski meningkat, tapi tidak semua pengajuan dikabulkan.
Pengadilan Agama (PA) Banyuwangi mencatat ada 10 pengajuan izin poligami selama tahun 2022. Meski meningkat, tapi tidak semua pengajuan dikabulkan.
Pengajuan poligami di Banyuwangi meningkat. Peningkatannya bahkan lebih dari 100 persen dibanding tahun lalu.